Waisak tahun ini agak berbeda dari biasanya, karena kita tidak ke vihara dan hanya merayakan Waisak di rumah masing-masing. Walaupun demikian, semangat Waisak janganlah sampai padam. Apa yang bisa dilakukan umat Buddha di rumah saat Waisak?
Dengarkan ceramah dharma Bhiksuni Xian Xing saat detik-detik Waisak 2564 BE, 7 Mei 2020 Pk. 17.00 tentang “Jalankan Paramita Di Rumah”
Ceramah dharma bisa didengar melalui:
Facebook: Dharmasukha
Instagram: Dharmasukha
Youtube: Vihara Pluit Dharma Sukha
Spotify: VPDS Podcast
.
Umat yang ingin berdana seperti saat menjalankan kebaktian, bisa ditransfer ke Rekening BCA a/n Yayasan Saha Dharma Jaya 244 300 5960.
Mohon menambahkan angka 19 pada akhir nominal.
Contoh: Rp 100.019
.
.
.
#vpds #dharmasukha #jadwalkebaktianmei #ceramahonline #kebaktianonline #kebaktianmei #ceramahonlinemei #waisakonline #kebaktianwaisak #waisakinquarantine